Pentingnya IT Dalam Dunia Pendidikan
Dunia pendidikan di Era sekarang ini menunjukkan perubahan yang pesat keterkaitan dengan perubahan sistem dalam tubuh pendidikan, dimana dalam era globalilasi seperti ini adab, kultur dan kebiasaan bukan lagi hal yang mengikat manusia untuk tidak dapat melakukan perubahan-perubahan yang posistif. Dengan perubahan seperti ini manusia dengan sendirinya mengikuti alur perubahan dengan sendirinya, Namun perubahan-perubahan seperti ini sangat mudah diikuti oleh para pelajar yang ingin tahu akan segala sesuatu dengan tidak mempertimbangkan apakah modernisasi yang mereka adopsi cocok atau tidak akan kebutuhannya. oleh sebab itu para orang tua, Lembaga pemerintah, Lembaga Pendidikan, dan Tenaga kependidikan harus mampu menyediakan konsumsi yang layak untuk mereka. khusus untuk dunia Pendidikan para tenaga pendidik harus mampu mendidik siswa bukan hanya dari segi mata pelajaran yang diampu, tetapi juga harus mampu mengikuti dan membimbing pelajar yang terbiasa mengikuti perkembangan IT. Dengan demikian khususnya di Yayasan Al-Azhar Lampung, tenaga didik, tenaga kependidikan tingkat SD, SMP, SMA diterbiasakan akan IT. Kiat-kiat yang dilakukan YAL adalah : melakukan kegiatan pelatihan kerja sama dengan lembaga eksternal yang dianggap sebagai patner tuk menggali wawasan.
0 Komentar:
Posting Komentar
Tinggalkan Pesan!
Berlangganan Posting Komentar [Atom]
<< Beranda